Diterbitkan : Friday, 24 Jan 2025
Sejak pagi , suasana SDN 3 Randusari sudah begitu semarak. Suara merdu bacaan Al-Quran mengalun syahdu, membangkitkan semangat belajar para siswa. Kegiatan ini merupakan bagian dari program “Jimat Tira” atau “Ngaji Bersama Sahabat Tiga Randusari”, sebuah inisiatif yang bertujuan untuk menumbuhkan semangat keagamaan sejak dini pada anak-anak. Dengan semangat yang membara, para siswa berkumpul di masjid sekolah. Mereka duduk berjejer rapi,...
Recent Comments